Chatbot berbasis AI seperti ChatGPT belakangan mendadak viral. Bahkan kehadirannya diprediksi akan mengubah cara manusia hidup. Teknologi besutan OpenAI ini membuat Google dan Baidu panik dan buru-buru mengembangkan penantangnya. AI seperti ChatGPT ini ternyata memberi ancaman bagi sejumlah pekerjaan manusia. Insider melaporkan sekitar 10 profesi berisiko punah akibat teknologi ini, dirangkum Kamis (16/3/2023). 1. Profesi […]