Nvidia disebut akan memamerkan chip dan teknologi kecerdasan buatan (AI) baru dalam konferensi tahunannya untuk pengembang software. Teknologi baru ini diharapkan bisa memenuhi tingginya kebutuhan akan chip AI setelah teknologi AI seperti ChatGPT semakin populer di pasaran. Sebelumnya, CEO Nvidia Jensen Huang mengaku akan merilis layanan cloud computing, yang akan menawarkan akses ke sistem besar […]